
Gak terasa udah beberapa tahun sejak Playstation 2 (PS2) dirilis yaitu pada tahun 2000. PS2 merupakan game console paling laris terjual hingga saat ini, bahkan Playstation 3, Playstation 4 dan XBOX 360 masih belum bisa mengalahkan rekor tersebut.
Dari tahun 2000 hingga 2010 merupakan masa kejayaan dari PS2, dan dari 10 tahun tersebut PS2 udah memberikan banyak kenangan. Kalau...